Late Night with the Devil

Revisi sejak 19 Desember 2024 02.51 oleh Kakei Yukata (bicara | kontrib)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Late Night with the Devil adalah sebuah film horor Amerika Serikat tahun 2024 yang disutradarai dan ditulis oleh Colin Cairnes dan Cameron Cairnes. Film tersebut dibintangi oleh Laura Gordon, Ian Bliss, Fayssal Bazzi, Ingrid Torelli, Rhys Auteri, Georgina Haig, dan Josh Quong Tart. Film tersebut terinspirasi dari The Don Lane Show (1975), terutama episode yang mengundang narasumber Uri Geller dan Doris Stokes. Film tersebut tayang perdana Maret 2023 di SXSW dan mendapat ulasan positif. Film tersebut dirilis secara luas di beberapa bioskop pada 22 Maret 2024 dan di layanan streaming Shudder pada 19 April 2024.[5]

Late Night with the Devil
Poster layar lebar
SutradaraColin Cairnes
Cameron Cairnes
Produser
Ditulis oleh
  • Colin Cairnes
  • Cameron Cairnes
Pemeran
Penata musik
SinematograferMatthew Temple
Penyunting
  • Colin Cairnes
  • Cameron Cairnes
Perusahaan
produksi
Distributor
Tanggal rilis
  • 10 Maret 2023 (2023-03-10) (SXSW)
  • 22 Maret 2024 (2024-03-22) (United States)
  • 11 April 2024 (2024-04-11) (Australia)
Durasi95 minutes[2]
Negara
  • Australia
  • Amerika Serikat
  • Uni Emirat Arab
BahasaInggris
Pendapatan
kotor
$15.5 juta[3][4]

Referensi

sunting
  1. ^ Ntim, Zac (24 October 2023). "'Late Night With The Devil:' Meta-Horror From Colin And Cameron Cairnes Lands International Sales Deal Ahead Of AFM". Deadline Hollywood. Diarsipkan dari versi asli tanggal 5 November 2023. 
  2. ^ "Late Night with the Devil (15)". BBFC. 5 March 2024. Diarsipkan dari versi asli tanggal 21 March 2024. 
  3. ^ "Late Night with the Devil – Financial Information". The Numbers. Diakses tanggal 18 September 2024. 
  4. ^ "Late Night with the Devil (2024)". Box Office Mojo. IMDb. Diakses tanggal October 31, 2024. 
  5. ^ "6 Rekomendasi Film Horor dan Thriller David Dastmalchian". Idntimes.com.