Calopogonium mucunoides

Revisi sejak 26 Desember 2024 06.48 oleh RenFZ20 (bicara | kontrib) (Membuat Artikel Rintisan)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Calopogonium mucunoides adalah salah satu spesies tumbuhan semusim atau menahun dari famili Fabaceae (suku polong-polongan). Spesies ini memiliki kebiasaan tumbuh menjalar. Tumbuhan ini berasal dari bioma beriklim tropis kering yang tersebar mulai dari Meksiko hingga kawasan tropis Amerika. Di Indonesia tumbuhan ini dikenal dengan nama kalopo. Nama ilmah Calopogonium mucunoides diperkenalkan oleh Nicaise Auguste Desvaux pada tahun 1826.[1]

Calopogonium mucunoides Edit nilai pada Wikidata

Edit nilai pada Wikidata
Tumbuhan
Warna bungabiru Edit nilai pada Wikidata
Taksonomi
SuperkerajaanEukaryota
KerajaanPlantae
DivisiTracheophytes
OrdoFabales
FamiliFabaceae
GenusCalopogonium
SpesiesCalopogonium mucunoides Edit nilai pada Wikidata
Desv., 1826

Referensi

  1. ^ "Calopogonium mucunoides". plantamor.com. Diakses tanggal 2024-12-26.