Siswanto (pesepakbola)

Pemain sepak bola Indonesia
Revisi sejak 14 November 2009 10.52 oleh Tjmoel (bicara | kontrib) (hapus berkas yang dihapus)

Siswanto (lahir 9 Oktober 1984) adalah seorang pemain sepak bola Indonesia. Namanya mulai dikenal publik sepak bola Indonesia sejak dia berhasil membawa Persekabpas Pasuruan menembus Semifinal Liga Indonesia tahun 2005. Ia berposisi sebagai gelandang namun ia juga bisa ditempatkan sebagai penyerang. Saat ini ia memperkuat klub Persema Malang

Siswanto
Informasi pribadi
Nama lengkap Siswanto
Tanggal lahir 9 Oktober 1984 (umur 40)
Tempat lahir Indonesia, Indonesia
Tinggi 165 cm (5 ft 5 in)
Posisi bermain Gelandang
Informasi klub
Klub saat ini Persema
Nomor 22
Karier junior
Persekabpas Pasuruan
Persema Malang
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2004-2006
2006-2008
2008-
Persekabpas Pasuruan
Persmin Minahasa
Persib Bandung
Persema Malang
? (?)
24 (1)
20 (0)
0 (0)
Tim nasional
2006- Indonesia 1 (0)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik

Karir

  • Persekabpas Jr
  • Persema Jr
  • Persekabpas Pasuruan
  • Persmin Minahasa
  • Persib Bandung
  • Persema Malang

Pranala luar