Brunei pada Pesta Olahraga Asia Tenggara 2021

Brunei Darussalam berpartisipasi pada Pesta Olahraga Asia Tenggara 2021 di Hanoi, Vietnam pada 12 hingga 23 Mei 2022. Kontingen Brunei terdiri dari 24 atlet yang mengikuti 4 dari 40 cabang olahraga, kontingen Brunei menjadi kontingen terkecil.

Brunei pada
Pesta Olahraga Asia Tenggara 2021
Kode IOCBRU
KONKomite Olimpiade Nasional Brunei Darussalam
Situs webwww.bruneiolympic.org (dalam bahasa Inggris)
Penampilan pada Pesta Olahraga Asia Tenggara 2021 di Hanoi, Vietnam
Peserta24 dalam 4 cabang olahraga
Pembawa benderaAnisah Najihah (pencak silat)[1]
Medali
Peringkat ke-10
Medali Emas
1
Medali Perak
1
Medali Perunggu
1
Total
3
Penampilan pada Pesta Olahraga Asia Tenggara (ringkasan)

Pada edisi ini, Brunei meraih 1 medali emas, 1 medali perak, dan 1 medali perunggu, yang diraih dari cabang olahraga Wushu dan Pencak silat.

Referensi

  1. ^ "SEA Games:Anisah Motivated to be flag-bearer". BruSports News. 6 Mei 2022.