Dicky Zulkarnaen
pemeran laki-laki asal Indonesia
Templat:Infobox artis indonesia Dicky Zulkarnaen (bernama asli Iskandar Zulkarnaen; 12 Oktober 1939 – 10 Mei 1995) adalah aktor Indonesia yang telah banyak membangun citra perfilman Indonesia dan pemeran film Jagoan Betawi.
Keluarga
Dicky menikah dengan [Mieke Widjaya]] dan mempunyai anak perempuan yang juga mengikuti langkah orang tuanya dalam dunia perfilman, Nia Zulkarnaen.
Penghargaan
- Pemain harapan PWI untuk film “Si Pitung” dan “Salah Asuhan”
- Pemeran pembantu terbaik FFI 1973 untuk film “Pemberang”
Filmografi
- Asmara Dan Wanita (1961)
- Kasih Tak Sampai (1961)
- Kami Bangun Hari Esok (1963)
- Daerah Tak Bertuan (1963)
- Exspedisi Terakhir (1964)
- Pilihan Hati (1964)
- Njanjian Di Lereng Dieng (1964)
- Takkan Lari Gunung Dikedjar (1965)
- Terpesona (1966)
- Dibalik Tjahaja Gemerlapan (1966)
- Disela-Sela Kelapa Sawit (1967)
- Gadis Kerudung Putih (1967)
- Big Village (1969)
- Nji Ronggeng (1969)
- Si Bego Menumpas Kutjing Hitam (1970)
- Dan Bunga bunga Berguguran (1970)
- Si Pitung (1970)
- Samiun Dan Dasimah (1970)
- Kutukan (1970)
- Awan Djingga (1970)
- Romansa (1970)
- Perawan di Sektor Selatan (1971)
- Impas (1971)
- Banteng Betawai (1971)
- Perawan Buta (1971)
- Salah Asuhan (1972)
- Di Antara Anggrek Berbunga (1972)
- Intan Perawan Kubu (1972)
- Si Bongkok (1972)
- Pemberang (1972)
- Perkawinan (1972)
- Anak Yatim (1973)
- Takdir (1973)
- Ita Si Anak Pungut (1973)
- Last Tango in Jakarta (1973)
- Dimana Kau Ibu (1973)
- Jauh Dimata (1973)
- Rio Anakku (1973)
- Laki-Laki Pilihan (1973)
- Romi dan Juli (1974)
- Bandung Lautan Api (1974)
- Antara Anggrek Berbunga (1974)
- Aku Cinta Padamu (1974)
- Neraka Perempuan (1974)
- Kemasukan Setan (1974)
- Sayangilah Daku (1974)
- Kehormatan (1974)
- Bobby (1974)
- Maria, Maria, Maria (1974)
- Senyum di Pagi Bulan Desember (1974)
- Bony dan Nancy (1974)
- Semoga Kau Kembali (1976)
- Cinta Abadi (1976)
- Naga Merah (1976)
- Bang Kojak (1977)
- Balada dua jagoan (1977)
- Jeritan Si Buyung (1977)
- Bandit-Bandit International (1977)
- Krakatau (1977)
- Pengemis dan Tukang Becak (1978)
- Senja di Polo Putih (1978)
- Jaringan Antar Benua (1978)
- Petualang Petualang (1978)
- Bernafas Dalam Cinta (1978)
- Si Ronda Macan Betawi (1978)
- Janur Kuning (1979)
- Jaka Sembung (1981)
- Si Pitung Beraksi Lagi (1981)
- Buaya Putih (1982)
- Pasukan Berani Mati (1982)
- Serbuan Halilintar (1982)
- Warok Singo (1982)
- Kawin Kontrak (1983)
- Jaka Geledek (1983)
- Barang Terlarang (1983)
- Don Muang incident (1984)
- Cinta Kembar (1984)
- Dalam Pelukan Dosa (1984)
- Tak Ingin Sendiri (1985)
- Gadis Hitam Putih (1985)
- Darah Perjaka (1985)
- Kesan Pertama (1985)
- Freedom Force (1986)
- Perawan di Sarang Sindikat (1986)
- Dendam Membara (1987)
- Pernikahan Dini (1987)
- Luka di Atas Luka (1987)
- Final Score (1988)
- Kristal-Kristal Cinta (1989)
- Adikku Kekasihku (1989)
- Zig Zag (1991)
- Blood Wariors (1993)
Pranala luar
- Dicky Zulkarnaen di IMDb (dalam bahasa Inggris)