Joe Satriani

Revisi sejak 13 Februari 2010 11.52 oleh Kenrick95Bot (bicara | kontrib) (Bot: perubahan kosmetika !)

Joe "Satch" Satriani (lahir 15 Juli 1956) adalah seorang gitaris dan guru gitar. Ia memulai karirnya sejak umur 12 tahun. Beberapa muridnya yang telah menjadi terkenal adalah Steve Vai dan Kirk Hammett. Ia terkenal ketika menaruh lagunya di Internet, dan banyak orang suka lagu yang dia mainkan.

Joe Satriani
Joe Satriani live, 31 Maret 2003 di Chile.
Joe Satriani live, 31 Maret 2003 di Chile.
Informasi latar belakang
Nama lainSatch
Lahir15 Juli 1956 (umur 68)
Amerika Serikat Westbury, New York, Amerika Serikat
GenreInstrumental rock
Jazz fusion
Hard rock
PekerjaanMusisi, Composer(Penulis Lagu)
InstrumenVokal, Gitar
Tahun aktif1978 - Present
LabelEpic
Artis terkaitDeep Purple
G3
Situs webOfficial website

Diskografi

Pranala luar