Bolton Wanderers F.C.

klub sepak bola di Inggris

Bolton Wanderers Football Club (dahulu bernama Christ Church FC) merupakan sebuah klub sepak bola Inggris yang bermarkas di Bolton, Britania Raya. Klub ini memainkan pertandingan kandangnya di Stadion Reebok yang berkapasitas 28.723 penonton. Seragam mereka berwarna putih-biru, sehingga mereka dijuluki The Trotters.

Bolton Wanderers
Logo
Nama lengkapBolton Wanderers
Football Club
JulukanThe Trotters
Berdiri1874 dengan nama Christ Church FC
StadionStadion Reebok,
Bolton, Britania Raya
(Kapasitas: 28.723)
KetuaInggris Phil Gartside
ManajerSkotlandia Owen Coyle
LigaLiga Premier Inggris
2008-09Liga Premier Inggris, 13
Kostum kandang
Kostum tandang

Skuad

Players

As of 30 January 2010.[1][2]

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
1 GK   HUN Ádám Bogdán
3 DF   TRI Jlloyd Samuel
4 DF   ENG Paul Robinson
5 DF   ENG Gary Cahill
6 MF   ENG Fabrice Muamba
7 MF   ENG Matthew Taylor
8 MF   EIR Joey O'Brien
9 FW   SWE Johan Elmander
10 MF   NED Mustapha Riga
11 MF   JAM Ricardo Gardner
12 DF   ENG Zat Knight
14 FW   ENG Kevin Davies (kapten)
15 DF   ISL Grétar Steinsson
16 MF   ENG Mark Davies
17 FW   CRO Ivan Klasnić (dipinjam dari Nantes)
No. Pos. Negara Pemain
18 DF   WAL Sam Ricketts
19 MF   ENG Gavin McCann
20 FW   POR Ricardo Vaz Tê
21 MF   ISR Tamir Cohen
22 GK   FIN Jussi Jääskeläinen
23 MF   ENG Sean Davis
24 DF   NGA Danny Shittu
25 MF   USA Stuart Holden
26 GK   OMA Ali Al Habsi
27 MF   KOR Lee Chung-Yong
29 FW   SVK Zoltán Harsányi
30 DF   ENG Chris Basham
31 DF   EIR Andy O'Brien
32 MF   ENG Jack Wilshere (dipinjam dari Arsenal)
40 MF   SVK Vladimír Weiss (dipinjam dari Manchester City)

Dalam masa peminjaman

As of 30 January 2010[3]

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
2 DF   ENG Nicky Hunt (dipinjam ke Derby County)
28 DF   EIR Mark Connolly (dipinjam ke St. Johnstone)
33 FW   ENG Danny Ward (dipinjam ke Swindon Town)
35 FW   ENG Tope Obadeyi (dipinjam ke Rochdale)


Gelar

Pranala luar

Catatan kai

  1. ^ "Profiles". Bolton Wanderers F.C. Diakses tanggal 18 May 2007. 
  2. ^ "Profiles". FootballSquads. Diakses tanggal 1 August 2009. 
  3. ^ "Dale Loan Trotters Striker". rochdaleafc.co.uk. Rochdale A.F.C. 30 January 2010. Diakses tanggal 30 January 2010.