Madagascar (film 2005)

Madagascar adalah sebuah film animasi Amerika Serikat yang dirilis pada tanggal 27 Mei 2005. Film yang disutradarai oleh Eric Darnell. Pemainnya ialah Chris Rock, Ben Stiller, Jada Pinkett Smith, David Schwimmer, Sacha Baron Cohen, Cedric the Entertainer, dan Andy Richter.

Madagascar
Poster layar lebar
SutradaraEric Darnell
Tom McGrath
ProduserMireille Soria
Ditulis olehMark Burton
Billy Frolick
Eric Darnell
Tom McGrath
PemeranChris Rock
Ben Stiller
Jada Pinkett Smith
David Schwimmer
Sacha Baron Cohen
Cedric the Entertainer
Andy Richter
Penata musikHans Zimmer
PenyuntingClare De Chenu
Mark A. Hester
H. Lee Peterson
DistributorDreamWorks
Tanggal rilis
 Amerika Serikat 27 Mei 2005
Durasi86 menit
NegaraAmerika Serikat
BahasaInggris
Anggaran$78,000,000
Pendapatan
kotor
$532,680,671

Pengisi suara

Pranala luar