Albertus Pranowo
Artikel ini tidak memiliki kategori atau memiliki terlalu sedikit kategori. Bantulah dengan menambahi kategori yang sesuai. Lihat artikel yang sejenis untuk menentukan apa kategori yang sesuai. Tolong bantu Wikipedia untuk menambahkan kategori. Tag ini diberikan pada 2010. |
Albertus Pranowo lahir di Yogyakarta, 19 Februari 1942. Lulus dari Akademi Militer Nasional (AMN) tahun 1963. Karir kemiliterannya cukup berwarna. Puncak karirnya di dunia kemiliteran adalah Asyawan Kepala Staf Sosial Politik ABRI. Berikut beberapa jabatan militer yang pernah beliau pegang :
- Komandan Brigade Infantri II Kodam XVI/Udayana
- Asisten Operasi Kepala Staf Kostrad
- Komandan Korem 022/Pantai Timur
- Kepala Staf Kodam VIII/Trikora
- Panglima Kodam I/Bukit Barisan
Pranala luar
- (Indonesia)[1]