Carlo Collodi

Revisi sejak 7 Mei 2010 18.50 oleh 22Kartika (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{inuse|10 Mei}} {{Infobox Writer <!-- for more information see Template:Infobox Writer/doc --> | name =Carlo Collodi | image = Carlo Collodi.jpg|thumb|right | capti...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Carlo Callodi (nama pena dari Carlo lorenzini) adalah pengarang dari dongeng anak-anak, Pinokio.[1] Selain menjadi pengarang dongeng, dia juga dikenal sebagai penulis artikel di surat kabar, buku, dan novel.[2]

Carlo Collodi
PekerjaanPenulis, Novelis
GenreBuku anak-anak

Karya-karya

  • Gli amici di casa, naskah drama yang diterbitkan pada Juni 1856 dan mengisahkan tentang kehidupan keluarga Pucci yang tinggal di kota Florence, Italia. Naskah ini dikritik karena tidak sepenuhnya ditulis menurut aturan-aturan drama sehingga direvisi kembali oleh Collodi dan diterbitkan kembali pada tahun 1862.
  • Un romanzo in vapore, buku kecil yang diterbitkan pada saat Kereta Api Leopolda yang menghubungkan kota Florence dan Livorno dibuka (September 1856). Buku ini ditulis untuk para wisatawan yang berisikan narasi dan informasi tentang berbagai tempat di sepanjang jalur kereta api tersebut.
  • I misteri di Firenze, suatu naskah parodi misteri yang ditambahkan dengan kritik keras terhadap moral dan kehidupan politik masyarakat Florence. Buku ini diterbitkan pada tahun 1857 dan mendapatkan pujian sebagai karya yang spontan, hidup, dan sering menyindir.
  • La manifattura delle porcellane di Doccia, suatu pamflet yang ditulis atas anjuran saudaranya, Paolo, dan diterbitkan di Pameran Italia pada tahun 1861.
  • Elemen contoh B
  • Elemen contoh C
  1. ^ (Inggris)"Biography of Carlo Collodi". Diakses tanggal 8 Mei 2010. 
  2. ^ (Inggris)"Carlo Collodi: other works". 2010.