Maklumat Nantes

Revisi sejak 16 Juni 2010 14.48 oleh 55hans (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{terjemah|date=2010}} '''Edik Nantes''' adalah sebuah perjanjian yang dibuat pada tanggal 13 April 1598 pada masa pemerintahan Henry IV di Perancis. Isi dari [[e...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Edik Nantes adalah sebuah perjanjian yang dibuat pada tanggal 13 April 1598 pada masa pemerintahan Henry IV di Perancis. Isi dari edik tersebut adalah pemberian hak hidup bagi kaum Protestan di Perancis sambil tetap mengakui Perancis sebagai sebuah negara Katolik. Tujuan dikeluarkannya edik tersebut adalah kesatuan rakyat Perancis.