Populasi (disambiguasi)
halaman disambiguasi Wikimedia
Kata populasi (dari bahasa Inggris: Population) dipakai untuk hal-hal berikut:
- Dalam bidang geografi / demografi, sebagai sinonim bagi penduduk
- Dalam bidang biologi, populasi adalah sekumpulan individu dengan ciri-ciri sama (satu spesies yang sama) yang hidup dalam tempat dan waktu yang sama.
- Dalam bidang statistika, populasi adalah sekumpulan data yang menjadi objek inferensi.