Menganti, Gresik

kecamatan di Kabupaten Gresik, Jawa Timur
Revisi sejak 11 Juli 2010 07.43 oleh Pras (bicara | kontrib) (+iw)

Menganti adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Gresik, Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Mengganti terletak bagian selatan kota Gresik, tepatnya dari terminal bunder ke arah selatan.

Menganti
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Timur
KabupatenGresik
Populasi
 • Total- jiwa
Kode Kemendagri35.25.13 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS3525040 Edit nilai pada Wikidata
Desa/kelurahan-

Menganti mempunyai banyak desa dimana mayoritas masyarakat atau penduduknya bekerja sebagai petani padi, pengrajin rotan dan pengusaha ayam. Menganti terbagi menjadi 20 desa antara lain:

  1. Laban,
  2. Setro,
  3. Sidowungu,
  4. Hulaan,
  5. Menganti,
  6. Drancang,
  7. Randu Padangan,
  8. Pengalangan,
  9. Gempol Kurung,
  10. Kepatihan,
  11. Hendrosari,
  12. Boboh,
  13. Boteng,
  14. Pelem Watu,
  15. Putat Lor,
  16. Gading Watu,
  17. Domas,
  18. Bringkang,
  19. Mojotengaah,
  20. Katimoho.

Berdasarkan cerita dari para sesepuh terdahulu Menganti merupakan salah satu persinggahan para pendekar-pendekar dan prajurit-prajurit pada masa kerajaan Mojopahit menuju Kerajaan Giri dan Keraton Sidayu untuk kepentingan pemerintahan pada jaman Mojopahit,