FK Austria Wina
klub sepak bola di Austria
FK Austria Wina merupakan klub sepak bola Austria yang bermain di Bundesliga. Tim ini bermarkas di Wina, Austria. Didirikan pada tahun 1911.
Logo | |||
Nama lengkap | FK Austria MAGNA | ||
---|---|---|---|
Julukan | Die Veilchen | ||
Berdiri | 12 Maret 1911 | ||
Stadion | Stadion Horr, Wina, Austria (Kapasitas: 11.800) | ||
Ketua | Peter Langer | ||
Manajer | Peter Stöger, Frank Schinkels | ||
Liga | Bundesliga | ||
2005-06 | Juara | ||
|
Titel
- 23 Liga Austria
- 6 Piala Wiener
- 19 Piala Austria
- 6 Piala Super Austria
- 2 Piala Mitropa