Back On adalah grup rock asal Jepang yang terdiri dari lima anggota. Band ini mengkombinasikan Rock, rap dan nuansa disco yang telah menggemparkan industri musik di Jepang pada tahun 2002[1]. Nama band ini berasal dari huruf kanji 爆音, bakuon yang berarti ledakan suara. Band ini telah memperoleh sukses yang amat besar di Jepang. Salah satu lagu Back-on, Chain, dipilih menjadi soundtrack anime Air Gear.

Back-On
AsalJepang Adachi, Tokyo, Jepang
GenrePost-grunge
Metal alternatif
Rock alternatif
Rap-metal
Rap-rock
Labelcutting edge
Avex Trax
Situs webWebsite Resmi Back On
Mantan anggotaMacchin

Sejarah band

Kenji03 dan Gori sudah bersahabat sejak mereka kecil. Mereka tinggal di daerah Adachi, dimana daerah itu merupakan daerah kriminal dan padat penduduk. Pada saat mereka kelas 6, seorang teman mereka yang pandai memainkan gitar mempengaruhi mereka untuk membentuk band. Tapi, Kenji03 dan Gori membentuk band secara terpisah.[2]. Saat mereka di sekolah menengah, Kenji03 bertemu Teeda sedangkan Gori bertemu Shu. Mula-mulanya mereka masih berpisah, tapi, mereka bergabung kemudian.

Back-on muncul pertama kali di panggung internasional pada saat festival Anime Matsuri bulan April 2007 di Houston, Texas.

Personil band

Sekarang

  • micho cho - Vokal, Emcee, Gitar Lead
  • ady - Emcee
  • toufik - Dj Player
  • henky - Bassist
  • dharma - Drummer

Mantan personil

  • dwicky - Drummer

Diskografi

Album Tunggal (Single)

Single Sampul Judul Track Tanggal rilis
1st Chain Chain
Believer
鼓動 (Kodou)
7 Juni 2006
2nd BLAZE LINE/
A day dreaming...
BLAZE LINE
A day dreaming...
EYES
6 Juni 2006

Album kecil

Album Sampul Judul Track Tanggal rilis
1 Adachi Tribe EP Intro feat .DJ TAKAKI
OVER
Dreamer
FORWARD
そのままで (Sono mama de)
27 Oktober 2004
2 ユラユラ
Hero EP
Flydom
Nuts Tribe
アルティメット足立
Over (Leave it Alone Mix)
Soul Shout (Studio Live)
13 Juli 2005
3 ユラユラ
Baby Rock
Gaku-Ten
Blow
Flydom
~feel~
Nuts Tribe
Lucky?
So Many Tears
19 Oktober 2005
4 ユラユラ
New World
New World
Chain (Album Mix)
RAIN
ヒカリサスホウ (Hikari Sasuhou)
DRIVE
Make Some Noise
22 November 2006
5 ユラユラ
Butterfly
Butterfly
Spark
Drive (Shutokou Remix)
19 September 2007
6 ユラユラ
Flower
Flower
ZERO
Colors
19 September 2007

Referensi

Pranala luar