Monyet kra
Kera ekor panjang | |
---|---|
Klasifikasi ilmiah | |
Kerajaan: | |
Filum: | |
Kelas: | |
Ordo: | |
Famili: | |
Genus: | |
Spesies: | M. fascicularis
|
Nama binomial | |
Macaca fascicularis Raffles, 1821
|
Monyet ekor panjang (Macaca fascicularis) adalah monyet asli Asia Tenggara namun sekarang tersebar di berbagai tempat di Asia. Monyet ini sangat adaptif dan termasuk hewan liar yang mampu mengikuti perkembangan peradaban manusia.
Selain menjadi hewan timangan atau pertunjukan, monyet ini juga digunakan dalam berbagai percobaan kedokteran.
Pranala luar
Wikispecies mempunyai informasi mengenai Crab-eating Macaque.
Wikimedia Commons memiliki media mengenai Macaca fascicularis.
- Primate Info Net Macaca fascicularis Factsheet
- ISSG Database: Ecology of Macaca fascicularis
- Primate Info Net: Macaca fascicularis
- BBC Factfile on M. fascicularis
- "Conditions at Nafovanny", video produced by the British Union for the Abolition of Vivisection following an undercover investigation at a captive-breeding facility for long-tailed macaques in Vietnam.