Amnesty International

organisasi non-pemerintah yang berbasis di Inggris Raya
Revisi sejak 30 Agustus 2006 21.49 oleh MSBOT (bicara | kontrib) (robot Adding: fa)

Amnesty International adalah sebuah organisasi non-pemerintah internasional dengan tujuan mempromosikan seluruh HAM yang terdapat dalam Universal Declaration of Human Rights dan standar internasional lainnya.

Logo Amnesti Internasional
Logo Amnesti Internasional

Didirikan pada tahun 1961 oleh seorang pengacara Inggris bernama Peter Benenson, Amnesti Internasional mengkampanyekan untuk membebaskan prisoner of conscience; untuk memastikan keadilan dan mengadakan persidangan untuk tawanan politik; untuk menghapuskan hukum mati, penyiksaan, dan perlakuan tahanan lainnya yang dianggapnya sebagai kejam; untuk menghilangkan pembunuhan politik dan pemaksaan penghilangan; dan untuk menentang segala pelecehan seluruh hak asasi manusia, baik oleh pemerintah atau oleh grup lainnya.

Pranala luar

Artikel-artikel yang kritis terhadap AI