Djoko Santoso

tokoh militer Indonesia
Revisi sejak 11 September 2006 00.14 oleh Borgx (bicara | kontrib) (baru)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Jenderal Djoko Santoso (lahir di Solo, 8 September 1952) adalah Kepala Staf TNI Angkatan Darat sejak 18 Februari 2005. Karir Djoko di militer dimulai dengan menjabat Waassospol Kaster TNI (1998), Kasdam IV/Diponegoro (2000), Pangdivif 2 Kostrad (2001), Pangdam XVI/Pattimura dan Panglima Komando Operasi Pemulihan Keamanan (Pangkoopslihkam) di Maluku (2002-2003), Panglima Kodam (Pangdam) Jaya Mei 2003-Oktober 2003 dan Wakil Kepala Staf TNI AD (2003-2005).

Berkas:Djoko santoso.jpg
Djoko Santoso
.

Pranala luar

Didahului oleh:
Ryamizard Ryacudu
Kepala Staf TNI Angkatan Darat
2005-sekarang
Diteruskan oleh:
sedang menjabat