Antarmuka pengguna grafis

Revisi sejak 25 September 2010 16.27 oleh Bennylin (bicara | kontrib) (←Suntingan 222.124.113.204 (bicara) dikembalikan ke versi terakhir oleh Dinamik-bot)

Antarmuka pengguna grafis atau APG (Inggris: Graphical User Interface atau GUI) adalah metoda interaksi secara grafis antara pengguna dan komputer.

GUI menjadi salah satu faktor kemudahan dalam penggunaan komputer.

Contoh: Microsoft Windows, MacOS dan Xwin menggunakan jenis GUI yang berbeda.