Kūkai

Revisi sejak 29 Oktober 2010 19.23 oleh TjBot (bicara | kontrib) (PW:RR - merapihkan rintisan)

Kūkai (空海) atau dikenal dengan nama anumerta Kōbō-Daishi (弘法大師) (774-835) adalah seorang biksu, penulis puisi, serta seniman dari Jepang, pendiri Shingon.

Lukisan potret diri Kūkai

Kūkai dikenal sebagai ahli kaligrafi Jepang, ahli teknik, dan walaupun tidak ditemukan bukti yang memuaskan, ia disebut-sebut sebagai pencipta aksara katakana dan hiragana. Beberapa karya penting dari sekitar 50 naskah keagamaan yang ditulisnya telah diterjemahkan ke dalam bahasa Inggris oleh Yoshito Hakeda.

Pranala luar