Sword of Blood and Valour

Revisi sejak 12 November 2010 13.43 oleh Soofamily2 (bicara | kontrib)

Sword of Blood and Valour (Hanzi tradisional: 碧血劍; Hanzi: 碧血剑) adalah sebuah film aksi Hong Kong yang berdasarkan novel Wuxia Sword Stained with Royal Blood karya Jin Yong. Sutradara film ini adalah Lee Sun-Fung dan dibintangi Cho Tat Wah, Sheung-Koon Kwan-Wai, Chan Tsui-Ping, Tsi Law-Lin, Lee Ching, dan lain-lain. Bagian pertama di film ini dirilis pada tahun 1958 sedangkan bagian kedua dirilis pada tahun berikutnya.

Sword of Blood and Valour
SutradaraLee Sun-fung
Ditulis olehLouis Cha (cerita asli)
Lee Sun-fung
Perusahaan
produksi
Emei Film Company
Tanggal rilis
3 Desember 1958 (Part 1)
1 Juli 1959 (Part 2)
NegaraHong Kong Hong Kong
BahasaKanton

Pemain

Lihat pula

Pranala luar