Copa América

kompetisi sepakbola antarnegara Amerika bagian selatan

Copa América adalah kompetisi utama sepak bola yang diikuti oleh negara-negara CONMEBOL yaitu Brasil, Argentina, Uruguay, Paraguay, Chili, Peru, Ekuador, Bolivia, Kolombia dan Venezuela. Kompetisi ini umumnya diselenggarakan setiap dua tahun, walaupun intervalnya dapat berubah.

Pemenang

  1.   Argentina dan   Uruguay: 14 kali
  2.   Brasil: 7 kali
  3.   Paraguay dan   Peru: 2 kali
  4.   Bolivia dan   Kolombia: 1 kali