Kalimantan Timur

provinsi di Indonesia
Revisi sejak 10 Juni 2005 06.56 oleh Btw~idwiki (bicara | kontrib) (fi:)

Kalimantan Timur adalah Daerah Tingkat I yang berstatus provinsi di Indonesia. Provinsi ini merupakan salah satu dari empat provinsi di Kalimantan.

Provinsi ini merupakan provinsi terbesar kedua di Indonesia setelah Papua. Wilayahnya kira2 sama dengan satu setengah pulau Jawa dan Madura. Tapi penduduknya hanya 2,7 juta orang saja.

Kabupaten

Kalimantan Timur dibagi menjadi 13 kabupaten. Mereka adalah Pasir, Penajam Paser Utara, Balikpapan, Samarinda, Kutai Kartanegara, Kutai Barat, Kutai Timur, Bontang, Bulungan, Berau, Malinau, Nunukan and Tarakan.

Kondisi dan Sumber Daya Alam

Masalah sumber daya alam di sini adalah penebangan hutan ilegal yang memusnahkan hutan hujan. Kurang dari setengah hutan hujan yang masih tersisa, seperti Taman Nasional Kayan Mentarang di bagua utara provinsi ini. Pemerintah lokal masih berusaha untuk menghentikan kebiasaan yang merusak ini.

Kondisi Alam

Keanekaragaman Hayati

Sumber Daya Alam

Potensi Daerah

Perekonomian

Hasil utama provinsi ini adalah hasil tambang seperti minyak, gas alam, dan batu bara. Sektor lain yang sedang berkembang adalah agrikultur dan turisme.

Kalimantan Timur memiliki beberapa tujuan pariwisata seperti kepulauan Derawan di Berau, Taman Nasional Kayan Mentarang di Nunukan, peternakan buaya di Balikpapan, peternakan rusa di Penajam, Kampung Dayak Pampang di Samarinda dan lain lain.

Tapi ada kendala dalam menuju tempat-tempat di atas yaitu transportasi. Banyak bagian di provinsi ini tidak memiliki jalan aspal, jadi banyak orang berpergian dengan perahu dan pesawat terbang.


Sosial Kemasyarakatan

Suku Bangsa

Bahasa

Agama

Pendidikan

Permasalahan Sosial


Pemerintahan

Daerah Tingkat II

Daftar Gubernur

No. Periode Nama Gubernur Keterangan
1 1959 - 1959 Ia Moeis
2 1959 - 1962 A.P.T. Pranoto
3 1962 - 1966 A. Moeis Hasan
4 1966 - 1967 Soekadio
5 1967 - 1978 A. Wahab Syahrani
6 1978 - 1983 Ery Soepardjan
7 1983 - 1988 H. Soewandi
8 1988 - 1993 H.M. Ardans, SH
9 1993 - 1998 H.M. Ardans, SH
10 1998 - 2003 H. Suwarna Abdul Fatah
11 2003 - 2008 H. Suwarna Abdul Fatah

Tenaga Kerja

Pertanian & Perkebunan

Hutan & Ikan

Industri

Jasa

Energi

Pertambangan

Kalimantan Timur merupakan provinsi yang kaya dengan hasil tambang.

Transportasi

Komunikasi

Ekspor & Impor

Keuangan & Perbankan

Seni dan Budaya

Musik

Tarian

Literatur

Lihat pula