Wikipedia:Halaman perkenalan
|
Halo, dan selamat datang di Wikipedia! Jika Anda baru saja bergabung, tinggalkan pesan untuk kami di sini dan ceritakan sedikit mengenai diri Anda. Yang paling penting, kami ingin tahu minat Anda (kami sediakan halaman tersendiri untuk itu), bidang pengetahuan Anda, dan hal-hal yang ingin Anda lakukan di sini, di Wikipedia. Itu akan memudahkan kami membantu Anda mulai menyunting. Kami juga akan menghargai jika Anda memberitahu kami bagaimana Anda menemukan Wikipedia.
Arsip 2007-2009 · 2010 · 2011 · 2012 · 2013 · 2014 · 2015 · 2019 · 2020 · 2021
Erick Samuel Angkuw
Salam kenal untuk semua teman2 yang sudah lebih dahulu mendaftar sebagai member. Saya adalah seorang pelajar di salah satu SMA swasta di Kota Bogor. Saya lahir di Bogor, 28 Februari 1993. Berharap mendapatkan kesempatan untuk dapat saling berbagi info, pengalaman, cerita & wawasan dari teman2 di wikipedia.
- Apa bidang ketertarikan Anda?
Sejarah
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Melihat dari internet
Erick Samuel Angkuw (bicara) 06:44, 15 Desember 2010 (UTC)
vanyfox
- Apa bidang ketertarikan Anda?
salam kenal untuk rekan semua yang sudah sebelumnya bergabung...saya mahasiswa yang ingin banyak tahu dan berbagi di bidang elektronika
salam perdana
saya ofy dari pringgos NTB, tertaik dalam bidak eksakta. saya mengenal Wikipedia setelah melakukan penelurusan di belantara dunia maya vi mbah Google. banyak hal yang saya temukan di sini, thanks Wikipedia.
ofy Ofy.van.pringgos (bicara) 05:46, 16 Desember 2010 (UTC)
Perkenalan Yohan yuanta (16 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
browsing d internet
Yohan yuanta (bicara) 10:02, 16 Desember 2010 (UTC) Ahoy->
Yohan yuanta (16 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Yohan yuanta (bicara) 10:04, 16 Desember 2010 (UTC)ahoy->Yohan yuanta (bicara) 10:04, 16 Desember 2010 (UTC)
Tito Sigilipoe
- Apa bidang ketertarikan Anda?
Saya lulusan Fakultas Kedokteran Hewan, saat ini bekerja di bidang multimedia e-learning sebagai instructional designer. Saya tertarik di bidang pendidikan, sains, medis, biologi, hewan dan desain grafis.
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Saya mengenal wikipedia dari internet, dan sering menggunakannya sebagai pilihan pertama untuk mencari definisi istilah.
Perkenalan Mr.affreid (17 Desember 2010)
Saya Mubarok Tapi Disini Nama Usernya mr.affried,Saya Seorang Muslim.
- Apa bidang ketertarikan Anda?
IT & Komputer
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Lengkap & Akurat
Mr.affreid (bicara) 02:05, 17 Desember 2010 (UTC)
IrenFhisa
- Apa bidang ketertarikan Anda?
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Ostafpapikalina (17 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
Sasta dan Filsafat
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Beberapa akurat dan yang lainnya belum mendalam Ostafpapikalina (bicara) 06:56, 17 Desember 2010 (UTC)
Ronald Tarigan (17 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
Sains,sastra, politik
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
dari internet
Ronald Tarigan (bicara) 07:11, 17 Desember 2010 (UTC)
Kertaning TyasKertaning (17 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
Jurnalism Citizen, mengangkat masalah sosial, kesehatan, hak azasi manusia, dan ketertinggalan masyarakat pedesaan serta pemberdayaan masyarakat.
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Mengenal wikipedia dari search enggine. Kertaning (bicara) 16:47, 17 Desember 2010 (UTC)
Kertaning Tyas
Jurnalism Citizen- Sumatera Selatan Indonesia. Mengangkat masalah sosial, kesehatan, hak azasi manusia dan ketertinggalan pembangunan masyarakat pedesaan.
Mengenal Wikipedia dari browsing internet.
Kertaning (bicara) 16:58, 17 Desember 2010 (UTC)
..!! ==pheyang
Surya 12 (18 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
Saya ingin belajar banyak hal dan sekarang sedang kuliah di daerah jawa tengah tepatnya semarang, jurusan Sistem Informatika.
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Awal mula dari teman, bila ada hal yang tidak saya tahu pasti tanya Wikipedia. Wikipedia banyak membantu hari-hariku.
Surya 12 09:26, 18 Desember 2010 (UTC)
Zulpha (19 Desember 2010)
hai all,saya baru saja bergabung, dan berharap dapat lebih mudah mendapat ilmu dan mencari info dari sini., saya mahasiswi berumur 19 tahun. saya tertarik pada pada sains da kesehatan, serta kebudayaa. pertama mengenal wikipedia, ketika saya mencari sebuah informasi tentang suatu agama via google. semoga bisa lebih bermanfaat :)
Perkenalan pheyang
- Apa bidang ketertarikan Anda?
fisika,tehnik,outomotip
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
dari internet
Wahyuraorao (19 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda? wayang
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia? buka internet
Wahyuraorao (bicara) 07:53, 19 Desember 2010 (UTC)
Iswan Padu (19 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
ilmu hukum dan psikologi
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
lewat internet"" 09:30, 19 Desember 2010 (UTC)
"" 09:30, 19 Desember 2010 (UTC)
Siti prihatin (19 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Siti prihatin (bicara) 09:45, 19 Desember 2010 (UTC)
–Salam kenal, Saya seorang wanita lahir 30 Desember 1972. Saat ini saya masih mengambil master jurusan pendidikan Bahasa Indonesia. Saya menemukan Wikipedia karna sering mencari bahan tugas kuliah. Sudah lama mengenal Wikipedia dan saya ingin bergabung dengan teman-teman yang sudah lebih dahulu bergabung. Selain sedang study lanjut saya juga seorang guru bahasa Jawa di salah satu SMPN yang ada di Kota Pemalang. Trimakasih Wikipedia.Siti prihatin (bicara) 09:45, 19 Desember 2010 (UTC)
pstilu
lam kenal buat pendahulu saya coba-coba nulis nih,ngetes bisa apa engga ngikutin jejak pendahulu untuk awalan saya cuma mau nulis ps3 ,tapi masih males besok lagi ah lawong cuma ngetes doang.
www.pstilu.com Mbahalit (bicara) 04:24, 20 Desember 2010 (UTC)
Endly lahope (20 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
music
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
dari mulut ke mulut Endly lahope (bicara) 04:51, 20 Desember 2010 (UTC) halow salam kenal semuanya yang sudah pake wikipedia duluan..salam hngat,selalu.dan mohon bimbingannya..
BondoNekat (20 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
music, traveling, dan penghijauan
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
dari google
BondoNekat (bicara) 09:16, 20 Desember 2010 (UTC)
Perkenalan Aqiz (21 Desember 2010)
Assalamualaikum wr wb..
Hi semua,.
Nama saya adalah Aqiz,umur saya menjelang 23 thn,dan saat ini saya berada di Pekanbaru,.
Saya disini ingin belajar serta mencari ilmu pengetahuan dari teman2 semua,dan saya harap pada suatu hari nanti saya juga bisa berada pada posisi u/ berbagi pengetahuan kepada orang lain.
Maka dari itu saya harap semua disini berkenan membantu & membimbing saya.
Terima kasih
J4k4 (23 Desember 2010)
Salam Kenal buat para rekan-rekan semua dari kami IT Dept. RSI Sultan Agung Semarang,
Perkenalan Yudhi jaya (23 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
percetakan, sovenir, ATK & advertising
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
browsing Yudhi jaya (bicara) 07:32, 23 Desember 2010 (UTC)
Perkenalan Yhendras (23 Desember 2010)
Hai para Wikipediawan & Wikipediawati! Perkenalkan saya anggota Wikipedia baru. Semoga bergabungnya saya dapat berpartisipasi dengan baik dalam kontribusi meluaskan informasi dan pengetahuan kepada semua yang membutuhkan. Salam.
- Apa bidang ketertarikan Anda?
Filsafat, Metafisika, Spiritual, Pendidikan, Psikologi, Sastra, Seni, Sejarah, Biografi, Isoteris, dll
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Internet
- Help!
Mohon bantuan dari Wikipediawan/Wikipediawati. Walaupun telah dilampirkan oleh Wiki tentang cara penggunaan Wiki ini dan saya telah membacanya namun ada beberapa hal yang saya masih bingung, salah satunya adalah apa gunanya icon "(bicara)" dan bagaimanakah menggunakannya? sepertinya ini digunakan untuk berkomunikasi dengan Wikipediawan/Wikipediawati lainnya, tapi ketika saya mengkliknya saya malah bingung dimana saya harus menuliskan apa yang akan saya bicarakan. Maafkan kalau saya seperti rada gaptek heheee.. tapi sumpah deh saya cepat belajar kok kalau diajarin dengan bahasa manusia (lain kalau pakai bahasa mesin atau setengah mesin). So Mohon bantuan Wikipediawan/Wikipediawati sekalian. Sebelum dan sesudahnya saya ucapkan terima kasiiiiiih! :)
Perkenalan Ismaeel isac (23 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
saya tertarik dengan ilmu pengetahuan umum, sejarah, teknologi,
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
mengenal wikipedia sejak tahun 2003 tetapi belum ada waktu untuk menjadi pengguna aktif sampai ketemu hari ini.......
ismaeel isac (bicara) 11:45, 23 Desember 2010 (UTC)
Ajat zein (24 Desember 2010)
Assalamu 'Alaikum warahmatullahi wabarakatuh.. salam hangat dari saya pemula yang baru bergabung di wiki, mohon teman2 yang terbilang lama di wiki ini dapat membantu saya..karena saya masih awam alias baru belajar menulis artikel. heheh saya seorang mahasiswa yang mengambil jurusan hukum disalah satu universitas swasta..
- Apa bidang ketertarikan Anda?
saya sangat tertarik terhadap artikel filsafat , agama dan hukum
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
saya mengenal wikipedia pada saat mencari refrensi tugas mata kuliah saya dan menurut saya website ini sebuah revolusi yang mengagumkan didunia pendidikan yang memudahkan kita untuk mencari hal-hal yang belum terketahui sepenuhnya...dan menurut saya wikipedia ini mempunyai potensi besar untuk mencerdaskan seluruh aspek manusia baik lahir maupun batin
terima kasih bnyak...hidup ILMU PENGETAHUAN
Ismanto
Halo sahabat semuanya, perkenalkan saya Ismanto. Saya seorang Pegawai Negeri Sipil. Saya mempunyai minat dan ketertarikan pada beberapa bidang, diantaranya adalah ; Biologi, pertanian, geografi, antariksa dan pengetahuan umum. Saya mengenal wikipedia disaat saya mengalami kendala ketika membantu anak saya mempelajari sistem tatasurya kita, kendala tersebut dapat diatasi ketika saya menemukan artikel/tulisan tersebut di Wikipedia. Dan pada akhirnya kini jika ada waktu luang saya sering membuka wikipedia. Saya merasa wikipedia sangat menolong saya saat membantu dan membimbing anak saya dalam berbagai hal. Demikian sekedar salam perkenalan dari saya, terima kasih.
Ismanto1962 (bicara) 08:35, 24 Desember 2010 (UTC)
Perkenalan Ahmad Azizan (25 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Ahmad Azizan (bicara) 10:26, 25 Desember 2010 (UTC)
Hallo... Salam kenal,saya Ahmad Azizan. Berasal dari Payakumbuh Sumatera Barat. Saya sekarang mengajar di SMAN 1 Ulakan Tapakis Pariaman. Meskipun begitu, saya sangat tertarik dengan dunia tulis menulis. Saya telah mulai menulis sejak tahun 1994 di Surat Kabar. Sifat saya adalah ingin mengetahui sesuatu yang baru. Saya senang berhubungan dengan banyak orang.
Salam kenal untuk semua rekan pengguna wiki yang sudah lebih dahulu mendaftar di wiki. Saya adalah seorang yang suka menambah wawasan, ingin berbagi info, mudah-mudahan ada manfaatnya. Trims
- Apa bidang ketertarikan Anda?
Pendidikan,Agama, IPTEK
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Dari Internet, dan mengakses untuk mencari berbagai informasi
Marhenyantoz (bicara) 17:24, 25 Desember 2010 (UTC)
Kevin Nathanael
Halo teman-teman sekalian. Nama saya Kevin Nathanael Robiyanto. Saya lahir pada tanggal 18 Desember 1996. Saya adalah siswa SMP Kristen YSKI Semarang.
- Apa bidang ketertarikan Anda?
IT, Bahasa/language.
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Berawal dari teman saya yang memberitahukan.
Kevin N--Kevinnathanael96 (bicara) 13:22, 26 Desember 2010 (UTC)
Sukoco (27 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
peratnian
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
banyak tugas dan laporan shingga setipa bahan pada umunya didapat dari sini
Parenewsparepare (27 Desember 2010)
MUH.RUSLAN
hai sobat semua perkenalkan kami salah satu kru parenews.com atau http://www.parenews.com media online aktual jujur dan bertanggungjawab update berita 24 jam berita seputar lokal parepare dan sekitarnya
- Apa bidang ketertarikan Anda?
Pemberitaan atau media online
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
dari mesin pencari google Parenewsparepare (bicara) 18:58, 27 Desember 2010 (UTC)
Perkenalan Djali Achmad (28 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
Dunia Sosial, Lingkungan, dan Pariwisata.
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Ketika membutuhkan sebuah referensi
Djali Achmad (bicara) 09:07, 28 Desember 2010 (UTC)
Unggulcenter (28 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
Bisnis, manajemen, pemasaran dan Teknologi Informasi dan Komunikasi
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Dari internet
http://www.unggulcenter.org 11:41, 28 Desember 2010 (UTC)
Iskaruji (28 Desember 2010)
Iskandar Aruji
- Apa bidang ketertarikan Anda?
Saya sangat tertarik sekali dengan kegiatan share tulisan ataupun artikel yang berguna bagi semua. Secara umum, kegiatan blogging adalah sarana utama untuk mengakomodasi semua itu.
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Jauh sebelum mengenal blog, Wikipedia adalah sarana menulis yang paling asyik yang aku kenal lewat artikel Wikipediawan lainnya. Setiap pencarian artikel lewat search engine google, selalu referensi wikipedia menjadi jalan masuk utama.
Dwi Bertha Pustaka (29 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?Perkenalkan,saya Dwi Bertha yang ingin belajar dari teman teman sekalian dalam banyak hal, untuk itu mohon bantuan dari teman teman sekalian agar saya dapat memperbaiki diri menjadi lebih baik dan berguna bagi sesama untuk kebaikan kita semua. Saya tertarik untuk belajar Phisicologi dan grafis namun tidak menutup kemungkinan untuk belajar yang lain,untuk itu mohon bimbingannya dari teman-tenam sekalian.
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Dwi Bertha Pustaka (bicara) 01:56, 29 Desember 2010 (UTC)
andi ernawati amri
- Apa bidang ketertarikan Anda?
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
118.96.230.204 07:29, 29 Desember 2010 (UTC)
Theofilus (29 Desember 2010)
salam knal semuanya namaku iman theofilus masih berumur 15 thn dan tinggal di kota medan
- Apa bidang ketertarikan Anda?
membaca artikel artikel sains
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
dari situs google
Theofilus 08:53, 29 Desember 2010 (UTC)
Keanekaragaman Hayati
- Apa bidang ketertarikan Anda?
BIOLOGI karena aku adalah seorang guru biologi
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
DENGAN MEMBUKA WEBSITENYA.membuka google aku punya bloger tapi aku bingun bagaimana mengelink wikipedia ke blogerku sehingga aku dapat mengajar lebih luas lagi tolong ya sahabat wikipedia
Yulismansaba (bicara) 11:19, 29 Desember 2010 (UTC)--Yulismansaba (bicara) 11:19, 29 Desember 2010 (UTC)
Perkenalan JonathanRyousuke (29 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
Palaeontologi
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Lewat internet
JonathanRyousuke (bicara) 11:24, 29 Desember 2010 (UTC)
Budiono
Perkenalkan, saya Budiono, mahasiswa, 20 tahun, dari Cisauk, Kabupaten Tangerang, Banten, Indonesia.
- Apa bidang ketertarikan Anda?
Saya menyukai dunia hiburan dan televisi, mulai dari musik, film, sinetron, kartun, anime, dorama, dan lain sebagainya. Artis favorit saya Mariah Carey, saya selalu meng-update info tentang dia di Wikipedia. Saya suka hal-hal yang misterius, sepert UFO dan kriptozoologi. Saya juga menyukai bidang ekonomi yang sekarang sedang saya pelajari di bangku kuliah.
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Pertama berkenalan dengan Wikipedia kurang lebih 6 tahun lalu, di sanalah saya seringkali mencari tahu informasi terkait artis, album, dan film kegemaran saya. Selain itu, guna menunjang tugas kuliah, saya acapkali mengambil referensi definisi dari Wikipedia.
152.118.24.10 12:09, 29 Desember 2010 (UTC)
Perkenalan OEY (29 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
analisa bisnis dan advis manajemenOEY (bicara) 15:25, 29 Desember 2010 (UTC)
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
125.162.67.61 (29 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
saya ingin mengembangkan ilmu otomotif saya dan seni musik yg sedikit saya miliki
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
melalui internet
125.162.67.61 16:16, 29 Desember 2010 (UTC) ziel yanfei piliang
Dediet mulandra (30 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda? pengetahuan umum
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia? melalui pencarian arti kata-kata ilmiah dan sejarah dunia yang sering diarahkan melalui situs ini sebagai jawaban dari pertanyaan saya
Dediet mulandra (bicara) 02:08, 30 Desember 2010 (UTC)
Shikamaruken (30 Desember 2010) Salam kenal untuk senior
- Apa bidang ketertarikan Anda? blogger, ponsel, mobil, hadrware komputer, teknologi
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia? saya mengenal Wiki dari blog rekan yang lain
Shikamaruken (bicara) 06:54, 30 Desember 2010 (UTC)
Perkenalan Raziq (30 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
ilmu pengetahuan terutama bidang keteknikan spesial teknik sipil
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
handphone saya tersedia launching wikipedia (internet)
Elnofian (30 Desember 2010)
Hai saya Elnofian, male. Saat ini kerja di Jakarta. Sebelumnya sempat pindah kerja di wilayah Timur Indonesia.
- Apa bidang ketertarikan Anda?
Marketing, Photography dan Traveling
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Dari internet. Semoga bisa menambahkan info yang berguna dan valid untuk semua penggemar wikipedia
Kang mas darno (30 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
Ilmu budaya lokal.
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Di web gogel
Kang mas darno (bicara) 08:58, 30 Desember 2010 (UTC) saya ingin menjadi bumi nusantara berbudi pekertiluhur.
- Apa bidang ketertarikan Anda?
teknologi terapan ( pertanian, mikrobiologi, dan kedokteran)
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
saya mengenal dari google search engine,
"" 11:34, 30 Desember 2010 (UTC)
Aridya (30 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?Elektronika,sejarah,ilmu pengetahuan masa depan
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?dari seringnya mengarungi dunia maya
Kangmasnawi (30 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
Kangmasnawi (bicara) 12:57, 30 Desember 2010 (UTC)
selamat datang
Putra Morsip (30 Desember 2010)
- Apa bidang ketertarikan Anda?
menulis, membaca sambil belajar
- Bagaimana Anda mengenal Wikipedia?
membaca dan buka internet
Putra Morsip (bicara) 15:52, 30 Desember 2010 (UTC)
Morsip
Putra Morsip : Adalah salah satu Putra Tanah Ulu Muarasipongi, satu kecamatan yang paling ujung di Provinsi Sumatera Utara yang berbatasan dengan Provinsi Sumatera Barat, yakni Kecamatan Muarasipongi Kabupaten Mandailing Natal.
Perkenalan Putra Morsip (30 Desember 2010)
Halo selamat malam buat semua, Saya Putra Morsip. adalah Putra Tanah Ulu Muarasipongi Kecamatan Muarasipongi Kabupaten Mandailing Natal Provinsi Sumatera Utara tepatnya di Perbatasan dengan Provinsi Sumatera Barat Putra Morsip (bicara) 16:26, 30 Desember 2010 (UTC)