Pulau Palue

pulau di Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur
Revisi sejak 25 Januari 2011 16.43 oleh TjBot (bicara | kontrib) (bot kosmetik perubahan)

Palue, adalah sebuah pulau yang terletak di perairan sebelah utara Pulau Flores. Secara administratif, pulau ini termasuk wilayah Kabupaten Sikka, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Indonesia.

Dua pria di Pulau Palue (1919-1936)

Di bagian utara pulau ini terdapat gunung berapi Rokatenda. Pulau Palu'e dijuluki "pulau gunung" terpencil di Laut Flores. Luas Pulau Palu'e ialah 41 km² dan dihuni oleh 10.000 jiwa yang tersebar di delapan desa yang berada di pegunungan. Di pulau ini sudah ada jalan raya dan kendaraan bermotor sejak 2006. Palu'e bisa dicapai dari Maumere, sebuah kota di Flores, dengan perahu motor kayu dalam waktu empat jam.

Di bagian utara pulau ini terdapat gunung berapi Rokatenda.