Osmundaceae

Revisi sejak 31 Januari 2011 19.52 oleh Johan N (bicara | kontrib) (+iw nl)
Osmundaceae
Osmunda regalis tumbuh di Eropa
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
Divisi:
Kelas:
Pteridopsida
Ordo:
Osmundales
Famili:
Osmundaceae
Genera

Osmundaceae merupakan salah satu suku anggota tumbuhan paku (Pteridophyta). Anggota suku ini tumbuh di benua Eurasia beriklim sedang.