Han Selatan (Hanzi sederhana: 南汉; Hanzi tradisional: 南漢; Pinyin: Nán Hàn) adalah kerajaan yang berkuasa pada Periode Lima Dinasti dan Sepuluh Kerajaan (907-960) di pesisir selatan Cina dari tahun 917 sampai 971. Kerajaan ini sangat memperluas ibukotanya Hing Wong Fu (興王府), yang kini menjadi Guangzhou. Tidak hanya berhubungan dengan kerajaan Cina lainnya, Han Selatan juga memiliki hubungan dengan orang-orang Viet (越) di daerah selatan.

Yue Agung / Han Agung

大越 / 大漢
917–971
StatusKekaisaran
Ibu kotaPanyu
Bahasa yang umum digunakanCina Pertengahan
PemerintahanMonarki
Kaisar 
• 917-941
Kaisar Gaozu
• 941-943
Kaisar Shandi
• 943-958
Kaisar Zhongzong
• 958-971
Kaisar Houzhu
Era SejarahPeriode Lima Dinasti dan Sepuluh Kerajaan
• Didirikan
917
• Berganti nama dari "Yue" menjadi "Han"
918
• diakhiri oleh Dinasti Song
971
Didahului oleh
Digantikan oleh
Negara Nanhai
dnsDinasti
Song
Sunting kotak info
Sunting kotak info • Lihat • Bicara
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Pranala luar