Tentang Teguh Aditya
Teguh Aditya adalah seorang pemuda yang dilahirkan disebuah kota yang berada di Jawa Barat, tepatnya bernama Purwakarta, di kota inilah nama Teguh Aditya lahir yaitu pada tanggal 30 Desember 1987, Teguh Aditya adalah buah hati dari pasangan Djuariah dan Trijono, Djuariah adalah Ibu dari Teguh Aditya yang berasal dari daerah Simpang Kabupaten Purwakarta, dan Trijono, Ayah dari Teguh Aditya adalah seorang keturunan Kebumen yang berkelana ke daerah Jawa Barat, kemudian mereka menetap di suatu daerah yang bernama Ciseureuh di Kabupaten Purwakarta Propinsi Jawa Barat.