Kemloko, Nglegok, Blitar

desa di Kabupaten Blitar, Jawa Timur


Kemloko adalah salah satu desa yang berada di dalam wilayah kecamatan Nglegok Blitar Jawa Timur, berjarak 2,8 km ke arah barat dari ibukota kecamatan Nglegok, 23 km dari ibukota kabupaten Blitar

Kemloko
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Timur
KabupatenBlitar
KecamatanNglegok
Kode Kemendagri35.05.09.2006 Edit nilai pada Wikidata
Peta
PetaKoordinat: 8°2′9″S 112°11′32″E / 8.03583°S 112.19222°E / -8.03583; 112.19222

Produksi

Kemloko merupakan sentra penghasil Gula Kelapa di wilayah Barat dan Ikan Koi di wilayah Timur.

Unit Industri Kecil Gula Kelapa

  1. Jumlah Unit Usaha = 397 Unit
  2. Tenaga Kerja = 811 Orang
  3. Jumlah Produksi = 965.320 Kg
  4. Nilai Produksi = Rp. 2.898.660[1]

Referensi

  1. ^ Pemkab Blitar diakses 16 Desember 2010