Yahudi Etiopia (Ibrani: יְהוּדֵי ‏אֶ‏תְיוֹ‏פְּ‏יָ‏ה, Yehudei Atiopia, Ge'ez: "የኢትዮጵያ አይሁድዊ", "ye-Ityoppya Ayhudi") adalah nama untuk komunitas Yahudi yang tinggal di Kekaisaran Aksum dan Ethiopia, yang kini terbagi antara Amhara dan Tigray.

Yahudi Etiopia
Shlomo Molla
Daerah dengan populasi signifikan
 Israel 120.000 [1] (2008)
1.75% dari jumlah penduduk Israel
 Etiopia3.188 - 8.700[2]
 Amerika Serikat1.000[3]
Agama
Yudaisme

Hampir semua orang Yahudi Etiopia kini menetap di Israel. Pemerintah Israel telah melakukan operasi pemindahan Yahudi Ethiopia, seperti Operasi Mousa (1984) dan Operasi Salomo (1991), karena meletusnya perang saudara dan kelaparan di Etiopia. Beberapa masih tetap tinggal di Etiopia.

Catatan kaki

Templat:Link FA