Morocco Tennis Tour – Rabat 2011

Revisi sejak 24 Maret 2011 04.21 oleh Tatasport (bicara | kontrib) (baru)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Morocco Tennis Tour – Rabat 2011 adalah turnamen tenis profesional yang dimainkan di permukaan tanah liat. Turnamen ini memasuki edisi ke-5 dan merupakan bagian dari ATP Challenger Tour 2011. Turnamen ini diselenggarakan di Rabat, Maroko, pada tanggal 14 hingga 20 Maret 2011.

2011 Morocco Tennis Tour – Rabat
Tanggal14 – 20 Maret
Edisike-5
LokasiRabat, Maroko
Juara
Tunggal
Ceko Ivo Minář
Ganda
Italia Alessio di Mauro / Italia Simone Vagnozzi
← [[ 2011 Kesalahan ekspresi: Kata "morocco" tidak dikenal. |Kesalahan ekspresi: Kata "morocco" tidak dikenal.]] ·2011· [[ 2011 Kesalahan ekspresi: Kata "morocco" tidak dikenal. |Kesalahan ekspresi: Kata "morocco" tidak dikenal.]] →

Peserta ATP

Unggulan

Asal negara Nama peserta Peringkat1 Unggulan
  POR Rui Machado 94 1
  CZE Jan Hájek 98 2
  ESP Albert Ramos 110 3
  CZE Jaroslav Pospíšil 111 4
  NED Jesse Huta Galung 113 5
  FRA Benoît Paire 117 6
  GER Simon Greul 123 7
  KAZ Yuri Schukin 125 8
  • Peringkat adalah berdasarkan daftar tanggal 7 Maret 2011.

Peserta lain

Berikut ini adalah peserta yang mendapatkan status wildcard untuk berlaga di babak utama:

Berikut ini adalah peserta yang berlaga di babak utama melalui proses kualifikasi:

Juara

Tunggal

  Ivo Minář mengalahkan   Peter Luczak dengan skor 7–5, 6–3

Ganda

  Alessio di Mauro /   Simone Vagnozzi mengalahkan   Evgeny Korolev /   Yuri Schukin dengan skor 6–4, 6–4

Pranala luar