Kaligiri, Sirampog, Brebes
desa di Kabupaten Brebes, Jawa Tengah
Kaligiri adalah desa di kecamatan Sirampog, Brebes, Jawa Tengah, Indonesia.
Kaligiri | |
---|---|
Negara | Indonesia |
Provinsi | Jawa Tengah |
Kabupaten | Brebes |
Kecamatan | Sirampog |
Kode Kemendagri | 33.29.05.2006 |
Luas | - |
Jumlah penduduk | - |
Kepadatan | - |
Keadaan Alam
Ketinggian rata-rata 900 meter diatas permukaan air laut, bersuhu dingin. Potensi yang ada adalah pertanian yaitu pertanian sayur mayur untuk kaligiri bagian atas atas (dukuh slada, lagaran, graul), dan padi untuk kaligiri bagian bawah: seperti daerah dukuh pereng,pakishaji yang merupakan termasuk pusat keramaian dan informasi masyarakat , Memiliki sumber air bersih yang lumayan besar kira-kira 200 liter/detik dan keindahan alam yang begitu indah .
Sarana Pendidikan Formal
lurah nasikin berasal dari dusun graul karet sebelum lurah nasikin adalah lurah selamet yuwono