Jari

bagian dari anggota tubuh, seperti jari tangan dan jari kaki
Revisi sejak 25 Mei 2011 05.29 oleh ChuispastonBot (bicara | kontrib) (r2.7.1) (bot Menambah: gv:Mair)

Jari dalam bahasa Inggris adalah digit (finger atau toe) merupakan suatu bagian tubuh yang berada pada tangan dan kaki baik yg kiri dan kanan, pada manusia normal jari berjumlah lima, yaitu:

  1. jempol

  2. jari telunjuk
  3. jari tengah, yang paling panjang di antara jari tangan
  4. jari manis
  5. jari kelingking

Jari terdiri dari beberapa ruas tulang yang diselimuti oleh daging atau otot, tidak hanya manusia saja yg memiliki jari, sebagian besar hewan juga memiliki tetapi jumlahnya tidak pasti berjumlah lima buah.

selain itu jari juga selalu digunakan sebagai alat komunikasi lewat gerak dan bentuk jari tersebut. Salah satu contoh yang sering digunakan oleh para penyandang tunawicara, mereka berkomunkasi memalui gerak-gerakan yang mengandung arti tertentu. terkadang cara berkomunikasi ini disalah gunakan oleh para remaja jaman sekarang, sehingga gerakan dan bentuk jari yang dilakukan mengandung arti negatif. contoh : jari tengah yang diacungkan dan di tunjukan seseorang mengandung arti "cek-in". gerakan dan bentuk jari yang mengandung arti positif: mengacungkan jempol : setuju, bentuk pujian, mengacungkan jari telunjuk : mengajukan diri, menunjuk seseorang dan lain-lain