Pembicaraan:Pecel

Revisi sejak 13 November 2006 13.44 oleh Wic2020 (bicara | kontrib) (tanggapan)

Setahu saya Pecel lele itu bukan sejenis Pecel, mungkin nama yang sebenarnya adalah Pecek Lele bukan Pecel lele, karena Lele-nya di-pecek (penyet atau digepengkan) dan bumbunya adalah sambal ulek, bukan bumbu pecel. Kalau sering jalan di Malioboro, Yogya pasti tahu deh :) --Andri.h 13:31, 15 Oktober 2006 (UTC)

About penyebutan sih tergantung daerahnya. Di Jawa Timur istilah "Pecel Lele" sangat umum dan dapat dijumpai di mana-mana:) wic2020bicara 13:44, 13 November 2006 (UTC)
Kembali ke halaman "Pecel".