Tiahuanaco

Revisi sejak 5 Juni 2011 15.27 oleh ZéroBot (bicara | kontrib) (r2.7.1) (bot Menambah: mk:Тиванаку)

16°33′17″S 68°40′24″W / 16.55472°S 68.67333°W / -16.55472; -68.67333 Tiahuanaco (sebutan lain Tiwanaku dan Tiahuanacu) adalah situs arkeologi pra-Kolombus penting di Bolivia barat. Tiwanaku dianggap sebagai salah satu warisan penting Kekaisaran Inka, menjadi pusat keagamaan dan administratif selama lebih dari lima ratus tahun. Reruntuhan ini terletak di pantai tenggara Danau Titicaca di Departemen La Paz, Provinsi Ingavi,sekitar 72 km sebelah barat La Paz. Situs ini pertama kali dicatat oleh conquistador Spanyol.

Tiahuanaco
Situs Warisan Dunia UNESCO
The "Gate of the Sun"
KriteriaBudaya: iii, iv
Nomor identifikasi567
Pengukuhan2000 (24th)

Pranala luar