Derings

program televisi Indonesia

Derings merupakan sebuah acara televisi yang ditayangkan oleh Trans TV dari hari Senin sampai hari Jumat pada pukul 07:30 pagi. Acara ini pertama kali dimulai pada tanggal 2 Februari 2009. Berisi acara yang berhubungan dengan musik dan mengudara selama 2 jam.

Derings
Negara asal Indonesia
Jmlh. episodevariatif
Produksi
Durasi120-180 menit
Rilis asli
JaringanTrans TV
Rilis2 Februari 2009 –
Sekarang

Daftar presenter

Pranala luar