Vasilis Torosidis

Revisi sejak 29 Juni 2011 16.39 oleh ZéroBot (bicara | kontrib) (r2.7.1) (bot Menambah: sv:Vasilis Torosidis)

Vasilios Torosidis (bahasa Yunani: Βασίλης Τοροσίδης; lahir 10 Juni 1985) adalah seorang pemain sepak bola Yunani yang saat ini bermain untuk klub Olympiacos dan tim nasional Yunani.

Vasilis Torosidis
Informasi pribadi
Nama lengkap Vasilios Torosidis
Tanggal lahir 10 Juni 1985 (umur 39)
Tempat lahir Xanthi, Greece
Tinggi 188 m (616 ft 9+12 in)
Posisi bermain Defender, Midfielder, Winger
Informasi klub
Klub saat ini Olympiacos
Nomor 35
Karier junior
Skoda Xanthi
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
2002-2007
2007-
Skoda Xanthi
Olympiacos
76 (3)
80 (8)
Tim nasional
2007- Yunani 27 (2)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 18 April 2010 (UTC)
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 12 Jun[ 2010 (UTC)