SMA Negeri 1 Magelang

sekolah menengah atas di Kota Magelang, Jawa Tengah

SMA Negeri 1 Magelang adalah sebuah Sekolah Menengah Atas di Kota Magelang.

Lokasi

Sekolah ini berada berdekatan dengan Kantor KPUD Kota Magelang di sebelah timur, objek pariwisata Taman Kyai Langgeng di sebelah barat daya, rumah dinas Walikota Magelang di sebelah barat, dan Gladiool Park di sebelah timur laut. Alamat SMA Negeri 1 Magelang di Jl. Cepaka no. 1 Magelang 56122 telepon (0293) 362531. Untuk mencapai lokasi tersebut, Anda dapat menggunakan angkot jalur 5, angkot jalur 1, angkot jurusan Magelang - Kalinegoro, minibus jurusan Magelang - Temanggung, jurusan Magelang - Muntilan - Salam, jurusan Magelang - Grabag, dan jurusan Magelang - Bandungan. Lokasi tersebut berjarak 2 kilometer dari Alun-Alun Kota Magelang.

Fasilitas

Sekolah ini terdiri dari 3 lantai, dan memiliki arsitektur kuno pada era Belanda.

Pada 2006, sekolah ini terdiri dari 24 kelas.

  • Tingkat 1 SMA memiliki 8 ruang kelas
  • Tingkat 2 dan 3 SMA memiliki 5 kelas penjurusan IPA dan 3 kelas penjurusan IPS, namun ini semua bersifat dinamis karena sesuai dengan peminat tiap tahunnya.
  • Mempunyai 6 Ruang Laboratorium (Lab. Fisika, Lab. Biologi, Lab. Kimia, Lab. Bahasa, dan dua Lab. Komputer)
  • Lapangan olahraga yang dimiliki antara lain lapangan basket, lapangan untuk bola voli.

Kegiatan Ekstrakulikuler

Kegiatan extrakurikuler di SMA Negeri 1 Magelang antara lain:

  1. KIR (Kelompok Ilmiah Remaja) Pisigma
  2. SIBEMA (Sigma Beta Gamma)
  3. Palang Merah Remaja (PMR)
  4. Paspara (Pasukan Pengbar Bendera)
  5. Kossmansa (Koperasi)
  6. Pramuka Ambalan Cepaka
  7. Glacial (Gladiool Pecinta Alam)
  8. DIS (Dewan Islam Sekolah)
  9. ICC (Informatic Clinic Community)

Prestasi tingkat nasional

Biaya Sekolah

Sistem iuran sekolah yang diterapkan di SMA Negeri 1 Magelang, merupakan sebuah sistem subsidi silang untuk membantu orang tua murid yang dianggap kurang mampu. Setiap siswa pasti membanyar namun hanya jumlahnya saja yang berbeda-beda antara satu dengan yang lainnya.

Mata pelajaran dan buku yang digunakan

  • Per kelas/ per bidang penjurusan

Jam belajar

  • Masukan jam belajar (sekolah pagi/ siang?)
  • Masukan presentase kehadiran guru dan murid.

Keterangan lain

  • Rasio guru dan murid
  • Rasio kepadatan murid dalam satu kelas
  • Apakah ada kejahatan yang pernah terjadi disekolah/ diluar sekolah (contoh: tawuran/ premanisme)
  • Kebijaksanaan sekolah untuk murid yang hamil diluar nikah/ pemakaian obat terlarang/ melakukan pelanggaran