Topan Durian

Revisi sejak 5 Desember 2006 13.30 oleh Extra joss~idwiki (bicara | kontrib) (Halaman baru: '''Taifun Durian''' adalah nama yang diberikan untuk angin topan yang melanda Filipina pada tahun 2006. Taifun ini menyebabkan longsor pada tanggal November 30 di [[Catandu...)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Taifun Durian adalah nama yang diberikan untuk angin topan yang melanda Filipina pada tahun 2006. Taifun ini menyebabkan longsor pada tanggal November 30 di Catanduanes selatan dan di Albay. Setelah bergerak ke barat, juga menyebabkan longsor di Bondoc Peninsula di Quezon, di Marinduque, dan di Oriental Mindoro. Korban jiwa saat ini 406, dengan 398 hilang dan 489 luka-luka di Filipina. Palang Merah memperkirakan korban jiwa akhir 1000 orang.

Selain itu Durian juga melanda Vietnam di Nha Trang dan Ho Chi Minh City pada tanggal 3 Desember dan menyebabkan longsor di Ben Tre Province pada 5 Desember. Korban jiwa di Vietnam saat ini 50 orang.