Manju

zaman di Jepang
Revisi sejak 5 Desember 2006 23.03 oleh Midori (bicara | kontrib) (Jian -> Jian (nama zaman))

Zaman Manju (万寿) adalah nama zaman di Jepang setelah zaman Jian, sebelum zaman Chōgen dan berlangsung dari tahun 1024 hingga tahun 1027. Di masa pemerintahan Kaisar Go-Ichijō.

Pergantian zaman

  • Nama zaman diganti menjadi zaman Manju sejak Jian tahun 4 bulan 7 hari 13 (23 Agustus 1024 kalender Julian) mengikuti awal periode 60 tahunan.
  • Nama zaman diganti menjadi zaman Chōgen pada Manju tahun 5 bulan 7 hari 25 (18 Agustus 1028 kalender Julian).

Tabel

Manju 1 2 3 4 5
Gregorian 1024 1025 1026 1027 1028


Didahului oleh:
Jian
Nama zaman di Jepang Diteruskan oleh:
Chōgen