Federasi Sepak Bola Portugal

Revisi sejak 10 Desember 2011 23.46 oleh JozeSlb (bicara | kontrib)

Federasi Sepak Bola Portugal (bahasa Portugis: Federação Portuguesa de Futebol (FPF)) adalah badan pengendali sepak bola di Portugal.

Federasi Sepak Bola Portugal
UEFA
Didirikan1914
Kantor pusatLisboa
Bergabung dengan FIFA1923
Bergabung dengan UEFA1954
PresidenFernando Gomes
Websitewww.fpf.pt

Kompetisi

Badan ini menyelenggarakan beberapa kompetisi di Portugal, yakni :

Tim nasional

Badan ini juga merupakan badan pengendali dari beberapa tim nasional di Portugal, yakni :

Pranala luar