Yudas Makabe

Revisi sejak 4 Januari 2007 23.21 oleh Stephensuleeman (bicara | kontrib) (Halaman baru: :''Lihat Judas Maccabaeus (oratorium) untuk oratorium Handel'' :''Untuk tokoh komik, lihat Judah Maccabee (komik)'' '''Yudas Makabe''' (atau '''Yudas Makabeus''', [[bahasa Ibr...)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Lihat Judas Maccabaeus (oratorium) untuk oratorium Handel
Untuk tokoh komik, lihat Judah Maccabee (komik)

Yudas Makabe (atau Yudas Makabeus, bahasa Ibrani: יהודה המכבי, Yehudah HaMakabi) adalah anak lelaki ketiga dari imam Yahudi Matatias. Yudas memimpin pemberontakan Makabe melawan Kerajaan Seleukus (167-160 SM) dan dipuji sebagai salah seorang pejuang terbesar dalam sejarah Yahudi, bersama-sama dengan Yosua, Gideon dan Daud.

Kehidupan

Yudas adalah putra ketiga dari Matatias dari keluarga Hasmonea, seorang imam Yahudi dari desa Modiin. Pada 167 SM Matatias, bersama-sama dengan anak-anaknya yang lain, Yehuda, Eleazar, Simon, dan Yonatan, memulai suatu pemberontakan melawan penguasa Seleukus Antiokus IV Epifanes, yang sejak 175 SM telah mengeluarkan berbagai keputusan yang melarang praktik-praktik keagamaan Yahudi.

Catatan


Rujukan


Pranala luar