Kemoceng

Revisi sejak 13 Januari 2012 16.27 oleh ZéroBot (bicara | kontrib) (r2.7.1) (bot Menambah: ko:먼지털이개)

Kemoceng adalah salah satu alat pembersih yang terdiri dari bagian bulu-bulu dan biasanya terpasang atau terikat menjadi satu bagian bulat.

Berkas:Kemoceng.jpg
Kemoceng

Bentuk kemoceng hampir selalu mengalami perubahan mulai dari bahan bulu, rafia, dan kain, di pasar tradisional kemoceng biasanya terbuat dari bulu ayam. Pada mulanya, kemoceng memiliki bentuk panjang dan tipis-tipis, bentuk yang mudah dibuat tapi kurang efisien untuk melakukan pembersihan. Kemoceng dapat diikatkan ke sebuah pegangan dengan pegangan terbuat dari kayu atau besi.