Stadion Kamal Muara

stadion di Indonesia

Stadion Kamal Muara (atau dikenal juga sebagai Stadion Kamal) adalah sebuah stadion yang terletak di Jakarta Utara, Jakarta, Indonesia. Stadion ini dipergunakan untuk menggelar pertandingan sepak bola dan merupakan markas dari klub sepak bola Jakarta Utara, Persitara Jakarta Utara. Stadion ini mampu menampung 10.000 orang.