Pertusis

Revisi sejak 3 Maret 2012 06.57 oleh EmausBot (bicara | kontrib) (Bot: de:Keuchhusten adalah artikel bagus)

Pertusis atau batuk rejan atau batuk seratus hari adalah suatu penyakit akut yang disebabkan oleh Bordetella pertusis. Pertusis merupakan penyakit yang toxin mediated, toksin yang dihasilkan kuman (melekat pada bulu getar saluran napas atas) akan melumpuhkan bulu getar tersebut sehingga gangguan aliran sekret saluran pernapasan, dan berpotensi menyebabkan pneumonia.

Pertusis
Seorang anak yang mengidap batuk rejan.
Informasi umum

Templat:Link GA