Nabi dan rasul dalam Islam

laki-laki yang diberi wahyu oleh Allah
Revisi sejak 26 Februari 2004 14.37 oleh Meursault2004 (bicara | kontrib)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Al-Qur'an menyebut beberapa orang sebagai nabi. Nabi pertama adalah Adam dan terakhir adalah nabi Muhammad saw. Yesus atau Isa yang lahir dari perawan Maria juga dianggap sebagai seorang nabi.

Para Nabi menurut Al-Qur'an

Di bawah ini adalah para nabi menurut Al-Qur'an. Apabila nama tersebut juga ada dalam Alkitab, maka akan diberi tanda +, dan apabila memungkinkan juga namanya dalam Alkitab.: