Agregat (komposit)

Revisi sejak 24 Maret 2012 18.05 oleh Luckas-bot (bicara | kontrib) (r2.7.1) (bot Menambah: da:Tilslag)

Aggregat adalah batuan mineral murni yang berfungsi sebagai bahan pengisi beton atau mortar. Sifat-sifat agregat sangat mempengaruhi sifat beton atau mortar, karena agregat menempati kira-kira sekitar 70% dari volume beton atau mortar. Klasifikasi agregat berdasarkan asalnya dibagi 2 (dua), yaitu :

  • Agregat Alam yaitu agregat yang berasal dari alam
  • Agregat buatan adalah agregat yang dibuat dengan tujuan khusus, biasanya dibuat karena kekurangan bahan alam.