Liga Utama Bosnia dan Herzegovina

Liga Utama Bosnia dan Herzegovina adalah liga sepak bola antar klub pada tingkat tertinggi di Bosnia dan Herzegovina, diikuti oleh 16 klub, dua peringkat terendah pada akhir musim akan mengalami degradasi ke Liga Pertama.

Liga Utama Bosnia dan Herzegovina
Negara Bosnia dan Herzegovina
KonfederasiUEFA
Dibentuk2002
Jumlah tim16
Degradasi keLiga Pertama Bosnia dan Herzegovina,
Liga Pertama Republik Srpska
Piala domestikPiala Bosnia
Piala internasionalLiga Champions
Liga Eropa
Juara bertahan ligaFK Željezničar
(2011–12)
Klub tersuksesFK Željezničar (2)
Televisi penyiarBHT
Situs webBH Premier League
Liga Utama Bosnia dan Herzegovina 2012–13

Pranala luar