Stasiun Cilame

stasiun kereta api di Indonesia

Stasiun Cilame (CLM, +635 m dpl) adalah sebuah stasiun kereta api kecil di desa Campaka,Padalarang,Bandung barat. stasiun ini memiliki 3 rel, yang salah satunya adalah rel buntu. ke arah timur (menuju Padalarang) kereta akan melewati jembatan Cibosro yang panjangnya 275 m

Stasiun Cilame
Lokasi
Koordinat6°48′12.2″S 107°27′49.0″E / 6.803389°S 107.463611°E / -6.803389; 107.463611
Ketinggian+635 m dpl
Operator
Konstruksi
Jenis strukturAtas tanah
Informasi lain
Kode stasiun
Lokasi pada peta
Peta
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Kereta Api

Stasiun sebelumnya:
Stasiun Sasaksaat
Jalur KA Cikampek-Padalarang Stasiun berikutnya:
Stasiun Padalarang
  1. ^ Buku Informasi Direktorat Jenderal Perkeretaapian 2014 (PDF). Jakarta: Direktorat Jenderal Perkeretaapian, Kementerian Perhubungan Indonesia. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 1 Januari 2020.