Bursa (pengucapan bahasa Turki: [ˈbuɾsa]) merupakan kota yang terletak di Turki bagian barat. Penduduknya berjumlah 5.410.000 jiwa (2005). Kota ini merupakankota terbesar keempat di Turki setelah Istambul, Ankara, Izmir. Kota ini juga pernah menjadi ibukota Kesultanan Utsmaniyah pada tahun 1326 sampai 1365.

Bursa
Statue of Atatürk and the Governorate of Bursa
Statue of Atatürk and the Governorate of Bursa
Country Turki
RegionMarmara
ProvinceBursa
Settled202 BC
Pemerintahan
 • MayorRecep Altepe (AKP)
Luas
 • City1.036 km2 (400 sq mi)
Ketinggian
100 m (300 ft)
Populasi
 (2011)[1][2]
 • Kota1.704.441
 • Kepadatan1.508,52/km2 (390,700/sq mi)
 • Metropolitan
1.948.744
Zona waktuUTC+2 (EET)
 • Musim panas (DST)UTC+3 (EEST)
Postal code
1600
Kode area telepon(+90) 224
Licence plate16
Situs webwww.bursa.bel.tr